Jumat, 20 April 2012

Persiapan Jika TerjadiBadai Matahari"Mencegah Lebih Baik DaripadaMengobati"

Ilmuwan NASA telah
memperingatkan cuaca
luar angkasa ini dapat
berdampak bagi bumi.
"Kita tahu bahwa ini akan
segera datang namun kita
tidak tahu seberapa buruk
hal tersebut berlangsung,"
ujar Dr Richard Fisher,
direktur divisi Heliophysics
dari NASA, kepada Daily
Telegraph.
Ia menambahkan persiapan
mungkin sama dengan
terjadinya badai. Meskipun
pihak berwenang
mengatahui kejadian ini
semakin dekat, namun
tidak dapat ditebak
seberapa serius masalah
tersebut. Berikut tips untuk
menjaga diri dan keluarga
selama badai geomagnetis
dikutip dari Wired.
Beli sangkar Faraday.
Sangkar Faraday adalah
sebuah lampiran materi
yang menghalangi bidang
listrik statis eksternal. Jika
konduktor cukup tebal
namun lubang lebih kecil
dibandingkan panjang
gelombang radiasi
elektromagnetik yang
masuk, maka radiasi tidak
akan mampu melewatinya.
Bentuk sangkar itu menjadi
alasan mengapa telepon
tidak bekerja di dalam
beberapa bangunan dan
lift, mengapa gelombang
mikro tidak melukai, dan
mengapa satu potongan
timah di kantung atau tas
dapat terdeteksi RFID.
Simpan uang Anda di
bawah kasur
Sebagian besar bank
modern dijalankan dengan
sistem elektronik. Uang
Anda sebenarnya dicatat di
datatabe komputer dan
berlokasi di berbagai
wilayah. Jika bencana
hanya terbatas pada area
tertentu, maka tidak
menyebabkan banyak
masalah.
Namun, kebijakan tersebut
tidak dapat dapat
dilakukan jika berlangsung
secara global. Jika database
terganggu karena percikan
magnetis matahari, maka
begitu pula dengan uang
Anda. Maka lebih aman
untuk menyimpan uang
Anda untuk sementara,
bukan di database.
Miliki generator
Medan Daya di Eropa
Utara, khususnya Inggris
sebenarnya cukup rentan.
Gelombang magnetis
dengan mudah dapat
mengalahkan listrik yang
dibangun seluruh dunia.
Badai 1989, diperkirakan
kurang kuat dibandingkan
peristiwa 2013, telah
merusak jaringan listrik
Hydro-Quebec sehingga
menyebabkan satelit lepas
kendali dan menghentikan
semua bentuk
perdagangan di bursa
Toronto.
Jangan beribur
Pergi jauh dari rumah
tanpa sumber energi lebih
berisiko dibandingkan
berada di rumah. Bagian
dalam pesawat pada
dasarnya adalah sebuah
sangkar Faraday, tempat
penyimpanan medan
magnet yang akan
menyebabkan kerusakan di
dalam sistem navigasi
pesawat. Oleh karena itu,
sulit atau mustahil bagi
pesawat untuk melakukan
penerbangan.
Hati2 Berpergian
Kematian benda elekronik
akan terjadi kapanpun
tanpa pemberitahuan,
sehingga berisiko bila pergi
ke suatu tempat dengan
kendaraan saat lampu lalu
lintas tidak dapat
digunakan, ataupun lampu
jalan tidak berfungsi.
Perhatikan sekitar
Badai elektronik yang besar
akan menciptakan aorora
yang luar biasa. Dan ini
tidak hanya terlihat di
kutub. Selama badai 1989,
namun aurora borealis juga
terlihat di daerah selatan
dan aurora 1859 dianggap
paling spektakuler
sepanjang sejarah.

0 comments:

Posting Komentar